Cultural Exchange antara Universitas Muhammadiyah Jakarta dan Kyung-In Women’s University, Korea Selatan
Kamis, 19 Desember 2024 – Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Muhammadiyah Jakarta (FKM UMJ) akan menjadi tuan rumah kegiatan Cultural Exchange bersama mahasiswa Kyung-In Women’s University, Korea Selatan. Kegiatan ini akan diselenggarakan pada Kamis, 19 Desember 2024, pukul 09.00-12.00 WIB di Gedung FKM UMJ. Program ini bertujuan memperkenalkan budaya Korea melalui berbagai kegiatan menarik seperti Taekwondo,…