Pentingnya Sanitasi Lingkungan Ternak
Kita ketahui menjalang idul kurban marak penjualan hewan kurban ditempat-tempat umum, pinggir jalan raya dsb. Fenomena ini perlu mendapatkan perhatian bersama terkait sanitasi lingkungan ternak. Lapak-lapak hewan kurban yang ditempat trotoar dengan minimnya ketersedian air bersih serta kebersihan tempat yang kurang tertata sebagaimana mestinya. Akan tetapi, permasalahan tata kelola limbahnnya tak boleh luput diperhatikan. Soalnya,…